UPTD Samsat Manado Periksa Aset Kendis dan Sarpras

oleh -1739 Dilihat

REPORTASE Manado – UPTD Samsat Manado sebagai salah satu barometer pendapatan asli daerah (PAD) mengelar pemeriksaan aset kendaraan dinas sebagai salah satu bagian penunjang operasional kantor. Hal ini dibenarkan Kepala UPTD Samsat Manado Chres Mingkid, Jumat (10/03/2023)
Lanjut Mingkid, ini merupakan bagian dalam menjaga aset kendaraan sekaligus mengecek kesiapan kendaraan sabagai bagian dalam mendukung tugas pelayanan dalam mengoptimalkan PAD lewat program ODSK untuk Sulut hebat
Ditambahkannya pula, pengecekkan telah dilakukan selain kendis juga sarana dan prasarana penunjang pelayanan seperti komputer dan kantor yang tentunya memerlukan perbaikan dan penyesuaian baik komputer, printer dan AC sebagai penunjang pelayanan. (Ven)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.